Written By
Unknown
on
Wednesday, March 24, 2010
|
11:38 AM
The classic red phone menjadi sebuah perpustakaan unik. Sebuah desa di Somerset, Inggris telah menggabungkan dua komoditas langka. Kotak telepon merah tua itu dibeli hanya £ 1 dan dimodifikasi sebagai perpustakaan terkecil di dunia. Warga berbaris untuk membaca dan meminjam buku-buku yang baru ditinggalkan oleh pengunjung lainnya. Lebih dari 100 buku dan berbagai film dan CD musik yang tersedia di perpustakaan kecil itu.
0 komentar :
Speak up your mind
Tell us what you're thinking... !