Abu Hurairah ra. Memberitahukan, Rasulullah saw. Bersabda, “Sesungguhnya Allah SWT berfirman kepadaku, berinfaklah kamu maka Aku akan berinfak kepadamu.”
Selanjutnya Nabi saw. Bersabda, “Pemberian Allah selalu cukup, dan tidak pernah berkurang walaupun mengalir siang dan malam. Pernahkah terpikir olehmu, sudah berapa banyakkah yang dinafkahkan Allah sejak terciptanya langit dan bumi? Sesungguhnya apa yang didalam tangan Allah tidak pernah berkurang karenanya. ‘Arasy-Nya diatas air, sedangkan ditangan-Nya yang lain maut yang selalu naik turun.” (HR Muslim)
Sedekah Tidak mengurangi Kekayaan
Written By Unknown on Sunday, November 29, 2009 | 10:07 AM
Related articles
Label:
Keajaiban sedekah
,
KIAT SUKSES
2 comments :
Terima kasih sudah membaca tulisan ini.
Saya akan sangat bergembira apabila anda berkenaan memberikan sedikit catatan komentar terhadap ide-ide yang anda dapatkan dari tilisan ini.
Apapun gagasan anda amat saya hargai dan akan saya kunjungi balik ke blog anda.
Terima kasih & Tetap SEMANGAT!!
Terima kasih dan terimakasih (itu yang bisa Yanti ucapkan saat ini…). Untuk itu, selamat, Anda termasuk Blogger terbaik dan mampu memotivasi saya untuk menulis. YOU ARE NICE BLOGGER award ini Yanti persembahkan buat anda. Salam Hangat. Yanti
ReplyDeletemalah menambah kekayaan kita di akhirat nanti nice posting bung
ReplyDelete